Kue sus termasuk dalam hidangan yang tentunya sudah tidak asing lagi di telinga Anda bukan. Dimana makanan yang satu ini memiliki tekstur yang agak renyah di luar, namun begitu lembut creamy di dalamnya. Begitu banyak kreasi yang dapat dibuat untuk varian makanan yang satu ini, termasuk diantaranya yang mungkin sudah tidak begitu asing lagi bagi Anda adalah sus buah, dimana pada bagian atasnya dapat Anda tambah dengan potongan buah segar, berikut ini resep pembuatannya.
Bahan-bahan:
- 200 gram tepung terigu protein sedang.
- 150 gram butter.
- 5 buah telur.
- 350 ml air.
- Garam secukupnya.
Bahan untuk cream:
- 3 sdm custard.
- 550 ml susu cair.
- Gula secukupnya.
- 2 buah kuning telur.
- Garam secukupnya.
- 150 ml whipped cream.
Bahan pelengkap:
- Buah-buahan sesuai selera.
Cara membuat:
- Siapkan wadah kemudian masukkan kuning telur, susu cair, tepung maizena, gula da juga garam. Masak dengan menggunakan api kecil sambil diaduk terus menerus.
- Masukkan adonan tersebut kedalam plastik wrap, simpanlah kedala lemari es.
- Ambil whipped cream kemudian mixer dengan kecepatan sedang hingga mengembang.
- Setelah itu campur adonan vla yang sudah jadi dengan whipped cream secara perlahan dan juga merata. Masukkan kedalam piping bag, semprotkan kedalam sus. Setelah itu beri topping buah pada bagian atasnya.
Sangat mudah untuk dibuat bukan, bahkan varian menu sus yang satu ini bisa Anda jadikan sebagai ide untuk bisnis di bidang kuliner. Dengan modal yang relatif kecil, namun bisa menghasilkan menu nikmat yang pastinya akan laris manis di pasaran. Dalam pembuatan kue sus ini maka Anda bisa menyiapkan bahan baku berkualitas yang dibeli lewat toko bahan kue yaitu pembelian mudah melalui Tokowahab. Banyak pilihan bahan kue dalam berbagai merk yang dijual disini. Bahkan untuk tawaran harganya sendiri terbilang relatif terjangkau. Bahkan tak jarang tawaran diskon atau potongan harga khusus di sini.